Posted by : Unknown

Coba anda amati keyboard komputer atau laptop anda. Dan perhatikan huruf “J” dan huruf “F” terlihat seperti ada tonjolan. Pasti ada  fungsinya kan



Ternyata tonjolan ini dibuat dengan tujuan untuk mengetahui posisi jari telunjuk kiri (pada huruf “F”) dan jari telunjuk kanan (pada huruf “J”). Mengetik seperti itu disebut touched-type artinya mengetik dimana mereka tidak menatap keyboard saat mengetik. Oleh karena itu dibutuhkan semacam panduan untuk mengetahui posisi jari-jari saat mengetik dan “tonjolan” itulah yang terpilih sebagai pemandu.

Leave a Reply

note: berkomentarlah dengan baik
tidak menghina, mencaci, mnyinggung ataupun hal negatif lainya

apabila ingin berkomentar tapi tidak punya akun gunakan opsi anonymous

juga bila ada yang tidak dimengerti dan ingin ditanyakan/didiskusikan
silahkan langsung saja comment disini
^_^

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Blog si Mas Kaca Mata - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -